Di zaman modern seperti sekarang ini, semakin hari rasanya semakin banyak kebutuhan yang menuntut untuk dipenuhi, hal ini membuat setiap orang harus bekerja lebih keras sampai terkadang tidak memperhatikan kesehatan dirinya sendiri, baik fisik maupun mental. Kita semua tahu bahwa kesehatan fisik itu penting karena mau bagaimanapun semua kegitan sehari-sehari dilakukan dengan fisik kita, tapi bagaimana dengan kesehatan mental? Seberapa penting menjaga kesehatan mental? Dilansir dari " mindbodygreen, " mengurangi stres dalam kehidupan sehari-hari Anda sangat penting untuk menjaga kesehatan Anda secara keseluruhan, karena dapat memperbaiki mood Anda, meningkatkan fungsi kekebalan tubuh, meningkatkan umur panjang dan memungkinkan Anda menjadi lebih produktif. Bila Anda membiarkan tekanan Anda mendapatkan yang terbaik dari Anda, Anda menempatkan diri Anda pada risiko mengembangkan berbagai penyakit - dari flu biasa hingga penyakit jantung berat. Stres memiliki dampak ya...